Kitchen Set Minimalis Warna Coklat Tua Dan Putih

Kitchen set minimalis dapat dibangun dengan konsep yang menarik dengan mengkombinasikan warna coklat tua dan putih. Berikut ini akan kami sajikan contoh kitchen set minimalis yang terkombinasikan dengan kedua warna tersebut. 
Kitchen set minimalis

dapur minimalis

Dapur minimalis seperti diatas bisa dibangun dengan konsep dari para arsitek yang dapat mengerjakan dan mewujudkannya melalui ide-ide yang tertuang menjadi gambar pola yang maksimal. Silahkan hubungi konsultan arsitek anda sesuai dengan kebutuhan kitchen set minimalis anda.
Share:

Design Rumah Bata Ekspos

Design rumah dengan menggunakan bata ekspos dan juga batu alam untuk konsep ekspos menjadi sangat menarik. Mengingat kombinasi dengan konsep era milenium seperti minimalis dan kontemporer menjadi banyak peminat oleh para kalangan. Batu ekspos bisa dikombinasikan dengan berbagai macam bentuk konsep interior modern dan juga klasik. 

design rumah batu ekspos

Banyak perspektif orang memang kebanyakan memandang batu ekspos biasanya lebih sering digunakan untuk konsep bangunan klasik, namun kini perspektif tersebut cenderung mengalami perubahan dengan bercampurnya konsep interior dan fasad yang semakin berkembang di dunia arsitek. Anda bisa kunjungi langsung arsindociptakarya.com untuk melihat contoh-contoh design rumah bata ekspose dan juga interior yang menggunakan batu ekspos.
Share:

Kitchen Kontemporer Untuk Percantik Dapur Interior Rumah

Kitchen kontemporer biasanya terdapat kombinasi antara bahan kayu, aluminium, keramik dan juga bahan besi. Mengingat kontemporer adalah berarti terkini dalam kata lain berarti terbaru. Bentuk kitchen konsep kontemporer biasanya hampir mirip dengan bentuk dapur modern yang umumnya membentuk huruf U ataupun huruf L.

kitchen kontemporer

Contoh kitchen diatas lebih banyak menggunakan bahan kayu multiplex lapis yang dilapisi HPL motif aluminium, sehingga dapat menghemat biaya pembangunan kitchen set anda. Selain itu penempatan dapur dengan ruang agak terbuka seperti ini dapat membuat dapur menjadi lebih awet dari keropos.
Share:

Jendela Aluminium Untuk Bangunan Rumah

Jendela aluminium sangat digemari banyak orang karena aluminium dikenal dengan perawatan yang minim dan juga berbahan awet. Berikut ini contoh jendela aluminium untuk rumah.

jendela aluminium
Jendela bahan aluminium diatas memang sangat bagus untuk bangunan rumah anda, karena selain awet bahan aluminium biasanya harganya tidak terlalu mahal jika dibandingkan bahan kayu.
Share:

Interior Rumah Dengan Menggunakan Warna Orange Dan Hitam

Beberapa orang terkadang menyukai warna interior rumah dengan memadukan kombinasi antara warna orange dan warna hitam. Jika anda penyuka warna orange dan hitam mungkin kami bisa memberikan gambaran untuk interior bangunan rumah atau villa anda yang dapat diterapkan. Interior untuk rumah sejatinya bisa memberikan keluwesan dan kelonggaran serta kenyamanan yang bisa dirasakan setiap penghuni didalamnya. Hal ini dapat menjadikan ketenangan hati serta pelayanan-pelayanan yang memuaskan hasrat manusia. Desain interior dengan warna orange dan hitam dapat membuat orang di satu sisi merasa tenang di satu sisi dapat membuat gembira, warna orange identik dengan warna ceria. Anda pun dapat menerapkan cat wana orange hanya sebagai pelengkap saja karena jika dibuat ngeblok maka akan terlihat rancu pada bagian interiornya. Warna orange bisa diterapkan untuk kamar tidur, ruang keluarga, dapur, bahkan kamar mandi pun bisa menggunakan warna orange. 


Oleh karena warna interior orange dan hitam bersifat tajam, maka anda hanya bisa menerapkan cat kedua warna ini sebagai pelengkap dari warna yang sudah ada seperti dengan warna dasar cat putih. Untuk dapat menjelaskan lebih lengkap peran kedua warna terhadap interior anda, anda bisa melihat contoh-contoh interior yang kami asjikan untuk anda melalui beberapa contoh foto berikut di bawah ini;

desain ruang keluarga

desain kamar anak

kitchen set modern

kitchen set minimalis

kitchen set minimalis

kitchen set modern

kitchen set modern

desain kitchen set

kamar tidur anak

desain kamar tidur

desain kamar tidur

interior rumah

desain living room

living room design

living room design

desain ruang keluarga

desain ruang keluarga

desain ruang makan

Konsep interior rumah dengan menggunakan warna kombinasi antara orange, abu-abu, hitam dan putih memang terlihat elegan tetapi dengan balutan konsep interior minimalis akan menjadikannya lebih sempurna. Dengan anda melihat dan merasakan setiap foto interior rumah diatas dengan bertemakan warna hitam dan orange, anda akan dapat merasakan cerianya desain interior rumah dengan warna tersebut. 

Kami sebagai konsultan arsitek siap membantu anda mewujudkan hunian dengan interior yang minimalis dan juga dinamis dengan mengkombinasikan warna yang cocok untuk keinginan anda dan yang nyaman bagi keluarga. Hubungi konsultan interior rumah kami melalui layanan kontak pada halaman "hubungi" dimenu atas.
Share:

Desain Kolam Renang Yang Menenangkan Badan Dan Pikiran

Desain kolam renang memang biasa saja, tapi bagaimana jika kolam renang memiliki design yang seperti pada contoh dibawah ini? anda tahu jawabannya. Tidak usah menebak, konsep desain yang dibangun adalah demi kenyamanan dan menyegarkan tubuh serta pikiran sambil melepaskan penatnya dan riuhnya kota besar serta polusi udara yang sering melanda. Kolam renang memang kebutuhan tersier, jika anda memiliki tanah ekstensi yang dapat dipergunakan untuk bangunan kolam renang ataupun kolam ikan, maka manfaatkan untuk kesehatan anda. Pembangunannya juga tidak asal jadi, penanganan khusus untuk bak kolam yang dapat menampung ratusan liter air sangat membutuhkan penanganan yang detil agar jika dipergunakan air tidak mudah bocor. Sebelum pembangunan kolam renang dimulai biasanya akan dilihat pola tanahnya terlebih dahulu, agar pada saat pembangunan tidak akan kesulitan dengan tanah yang tidak rata atau tanah gembur. Mungkin pembangunan secara pasti memerlukan pengecoran yang rapat dan kuat agar dapat mampu menampung ratusan hingga ribuan liter air. Berikut ini kami coba memberikan contoh desain kolam renang yang dapat anda gunakan dan anda bangun untuk bangunan property anda;

desain kolam renang

desain interior kolam renang

desain kolam renang

ruangan interior dan kolam renang

Beberapa kombinasi bisa digabungkan menjadi satu ruangan jika anda ingin sebuah kolam renang yang tertutup berada di dalam ruangan rumah. Ada beberapa klien yang menyukai kolam renang dalam rumah, ada juga yang menyukai di area terbuka tapi bukan berarti terbuka untuk umum ya. Jadi konsep untuk kolam renang bisa untuk ekterior dan interior juga. Kolam renang juga bisa dikombinasikan dengan taman rumah. Tergantung anda menyukai konsep yang mana tinggal pilih. Hubungi konsultan arsitek kami melalui isian form diatas jika anda akan membangun desain kolam renang yang elegan dan nyaman.
Share:

Trending Now

Blog Archive

Recent Posts